Postingan

Menampilkan postingan dari Desember, 2016

MENIKMATI KEINDAHAN PANTAI TIMANG DI GUNUNG KIDUL

Gambar
Menikmati Keindahan Pantai Timang Di Gunung Kidul   R eyGina Wisata |   Gunungkidul adalah salah satu wilayah kabupaten di Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta yang banyak memiliki tempat wisata alam yang sangat indah dan mempesona. Daerah yang berbatasan langsung dengan Samudra Hindia ini banyak memiliki Pantai-pantai indah berpasir putih yang layak untuk Anda kunjungi yang salah satunya adalah Menikmati Keindahan Pantai Timang . Pantai Timang adalah salah satu objek wisata terindah di Gunungkidul yang memiliki panorama pantai yang sangat memesona dan alami. Pantai yang terletak di Padukuhan Danggolo, Desa Purwodadi, Kecamatan Tepus, Kabupaten Gunung Kidul, Provinsi Daerah Istimewa Yogyakarta atau berjarak tiga jam dengan menggunakan kendaraan dari pusat kota Yogyakarta. Letaknya yang cukup terpencil, menjadikan pantai ini sangat cocok buat Anda yang ingin menikmati liburan dengan suasana yang sepi dan hening jauh dari keramaian. Keunikan lain di Pantai Timah lainnya adalah adanya

10 TEMPAT WISATA TERINDAH DI JEMBER

Gambar
10 Tempat Wisata Terindah Di Jember   R eyGina Wisata | Jember adalah salah satu kabupaten di Provinsi Jawa Timur dengan ibukotanya Jember.  Jember terkenal sebagai daera h Penghasil Te mbakau Di Indonesia. Selai n itu dengan luas wilayahnya sekitar 3.293.34 kilometer persegi, Jember memiliki banyak Tempat Wisata Menarik untuk Anda kunjunginya .Seperti Keindahan Pantai Papuma, Wisata Alam di Taman Nasional Meru Betiri atau Wisata Petualangan di Air Terjun Rowosar i. Berikut 10 Tempat Wisata Terindah Di Jember yang wajib Anda kunjungi saat berkunjung ke Jawa Timur atau ke Kota Jember.   1. Pantai Papuma Pantai Papuma adalah salah satu Tempat Wisata Terindah Di J ember yang memiliki pasir berwarna putih. Selain itu di pantai ini juga banyak terdapat batu-batu hijau, hitam dan putih beraneka ragam yang terhampar di sisi barat Pantai Papuma.  Pergi berl ibur ke Pantai Papuma merupakan hal yang menyenangkan. Lingkungan yang tenang den gan semilir anginnya serta deburan ombak akan

MENIKMATI KEINDAHAN PANTAI NGURTAFUR DI MALUKU

Gambar
Menikmati Keindahan Pantai Ngurtafur Di Maluku   R eyGina Wisata |  Sejak zaman purbakala, Maluku diakui memiliki banyak daya tarik alam. Selain daripada rempah-rempahnya, Maluku juga memiliki ratusan kepulauan dengan pemandangan yang indah dan menakjubkan serta keunikan tersendiri sehingga banyak mengundang wisatawan mancanegara dan domestik untuk datang ke tempat ini. Salah satu Tempat Wisata Di Maluku yang patut Anda kunjungi adalah Pantai Ngurtafur di Pulau Warbal. Pantai Ngurtafur adalah salah satu pantai terindah di Maluku. Pantai ini berada di Pulau Warbal, Kabupaten Maluku Tenggara. Pantai dengan hamparan pasir putih sepanjang 2 kilometer, air laut yang jernih sebening kaca siap menyambut kedatangan Anda. Selain memiliki pemandangan pantai yang sangat indah dan mempesona, Pemandangan bawah laut Pantai Ngurtafur juga sangat menakjubkan. Terumbu Karang yang masih alami dengan aneka ragam biota laut serta ikan hias warna-warni akan selalu memanjakan mata Anda jika melihatn

MENIKMATI SEGARNYA AIR TERJUN DOLO DI KEDIRI

Gambar
Menikmati Segarnya Air Terjun Dolo Di Kediri  R eyGina Wisata |   Kediri adalah sebuah wilayah kabupaten di Provinsi Jawa Timur yang memiliki keindahan alam yang asri dan mempesona. Kota yang terletak sekitar 130 kilometer dari kota Surabaya ini terkenal sebagai pusat perdagangan utama gula dan rokok terbesar di Indonesia.  Kediri juga terkenal memiliki tempat-tempat wisata menarik untuk dikunjungi dan dinikmati keindahannya, Salah satunya adalah Air Terjun Dolo . Di tempat ini Anda dapat Menikmati Segarnya Air Terjun Dolo yang berada di lereng Gunung Wilis. Air Terjun Dolo adalah salah satu tempat wisata alam yang terletak di Di Dusun Besuki, Desa Jugo, Kecamatan Mojo. Kabupaten Kediri, Jawa Timur. Air terjun ini berada di sebelah timur dari Lereng Gunung Wilis (2.850 mdpl) dengan ketinggian 125 meter dan 1800 meter diatas permukaan laut. Air Terjun Dolo hanya berjarak 4 meter saja dari Air Terjun Irenggolo yang hanya dibatasi oleh banyaknya pepohonan dari hutan yang juga terletak

MENIKMATI KEINDAHAN ALAM BUKIT PUTUNG DI PULAU BALI

Gambar
Menikmati Keindahan Alam Bukit Putung Di Pulau Bali   R eyGina Wisata |  Seperti Anda ketahui bahwa Pulau Bali merupakan salah satu wilayah di Indonesia yang banyak dianugerahi kekayaan wisata yang populer. Hal ini dikarenakan semua wilayah di Pulau Bali memiliki rating wisata yang cukup tinggi. Tidak terkecuali wilayah Karangasem. Di Kabupaten Karangasem banyak terdapat Tempat Wisata yang cukup populer dan dikunjungi oleh banyak wisatawan mancanegara maupun wisatawan nusantara yang salah satunya adalah Bukit Putung . Bukit Putung adalah salah satu Tempat Wisata Alam Di Pulau Bali yang layak untuk Anda kunjungi. Daya tarik utama Tempat Wisata Putung adalah keindahan alamnya yang sangat indah dan mempesona yang merupakan perpaduan panorama perbukitan, lembah, laut, hutan dan perkebunan salak yang berhawa sejauk dan menyegarkan. Tempat Wisata Bukit Putung terletak di di Desa Duda Timur, Kecamatan Selat, Kabupaten Karang asem atau berjarak sekitar 64 kilometer dari kota Denpasar, Pr

MENELUSURI KEINDAHAN ALAM PULAU NUSA LEMBONGAN DI BALI

Gambar
Menelusuri Keindahan Alam Pulau Nusa Lembongan Di Bali   R eyGina Wisata | Pulau Lembongan atau dalam bahasa Bali di sebut Nusa Lembongan adalah sebuah pulau kecil nan indah yang terletak berdekatan dengan Nusa Ceningan dan berjarak 2 kilometer di sebelah barat laut Nusa Penida yang berada di Selat Badung sebelah tenggara Pulau Bali.  Pulau Nusa Lembongan memiliki panjang 4,6 kilometer dan lebar 1-1,5 kilometer  ini berada di sekitar 11 kilometer sebelah tenggara Pulau Bali yang secara administratif masuk ke wilayah Kabupaten Klungkung, Provinsi Bali, Indonesia.  Sebagian warga di sini hidup sebagai petani rumput laut dan sebagian lainnya hidup dalam bidang kepariwisataan. Di pulau ini banyak terdapat tempat-tempat menarik untuk Anda telesuri seperti pantai-pantainya yang indah berpasir putih, gua alam dan buatan yang unik, tebing laut yang sangat menantang, rawa-rawa penuh misteri yang menarik untuk ditelusuri dan masih banyak lagi tempat-tempat menarik lainnya yang patut Anda te

MENJELAJAHI KEINDAHAN PULAU BATU MANDI DI SELAT MALAKA

Gambar
Menjelajahi Keindahan Pulau Batu Mandi Di Selat Malaka   R eyGina Wisata |  Indonesia merupakan negara kepulauan terbesar di dunia yang banyak memiliki pulau-pulau besar dan kecil indah dan mempesona. Salah satunya adalah Pulau Terluar tak berpenghuni yaitu Pulau Batu Mandi di Selat Malaka . Pulau kecil tak berpenghuni ini memiliki pemandangan bawah laut yang sangat indah dan mempesona dengan terumbu karang yang masih alami dan biota laut yang beraneka ragam. Pulau Batu Mandi adalah salah satu Pulau Terluar Di Indonesia yang memiliki panorama indah dan menakjubkan. Pulau yang terletak di Selat Malaka ini merupakan bagian dari wilayah Provinsi Riau atau berjarak 52 mil laut sebelah utara Bagansiapiapi dan berbatasan langsung dengan negara Malaysia. Pulau Batu Mandi merupakan bagian dari gugusan Kepulauan Arwah yang terdiri dari sembilan pulau-pulau kecil. Pulau ini berupa batu hitam yang tidak terlalu tinggi yang diatasnya didirikan bangunan rumah sebagai tempat berjaga.  Menjelajah